Penerimaan Peserta Didik Baru SMK PGRI 1 Jakarta Tahun Pelajaran 2023/2024

15 Feb 2023

Assalaamu'alaikum wr.wb.
Salam Sukses Generasi Permata Bangsa

SMK PGRI 1 Jakarta membuka Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB)
Tahun Pelajaran 2023/2034
untuk Kompetensi Keahlian :
1. Desain Komunikasi Visual (DKV)
2.Akuntansi dan Keuangan Lembaga (AKL)
3.Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis (MPLB)
4.Pemasaran (Marketing), Konsentrasi Ritel
dengan Kurikulum Merdeka
SMK PGRI 1 Jakarta Terakreditasi A (Unggul)

Formulir Pendaftaran Rp.150.000,-
Info Lengkap Download Brosur KLIK DISINI

Total Biaya Pendaftaran Kompetensi Keahlian Multimedia Rp.6.910.000-
Total Biaya Pendaftaran Kelompok Bisnis & Manajemen (Akuntansi, Perkantoran & Pemasaran) Rp. 6.000.000,-
Biaya bisa diangsur

Biaya Pendaftaran tersebut sudah termasuk :
1. Formulir Pendaftaran Rp.150.000,-
2. SPP Bulan Juli 2022
3. Uang Muka Investasi Biaya Pelatihan Bahasa Inggris, Kampung Inggris, Pare Kediri
4. Sumbangan Awal Tahun Dana Pendidikan
5. Sumbangan Pembangunan / Pemeliharaan Gedung Sekolah
6. Sumbangan Pengadaan / Pemeliharaan Fasilitas Pembelajaran
7. Biaya Masa Orientasi Peserta Didik Baru (MOPDB)
8. Kelengkapan Seragam & Atribut Peserta Didik, diantaranya :
     1) Kartu Pelajar
     2) Pakaian/Seragam Khusus SMK PGRI 1 Jakarta (1 stel)
     3) Pakaian/Seragam Olahraga SMK PGRI 1 Jakarta (1 stel)
     4) Pakaian/Kemeja Batik SMK PGRI 1 Jakarta (atasan)
     5) Pakaian/Baju Muslim SMK PGRI 1 Jakarta (atasan)
     6) Pakaian/Seragam Pramuka (1 stel)
     7) Baju Khusus Praktik/Lab
*Peserta didik dapat melengkapi Seragam SMA/K lainnya yaitu Putih-Putih dan Putih Abu-abu
*Atribut Topi, Dasi, dan Kerudung Krem dapat dibeli di Koperasi Sekolah
*Atribut Kerudung Putih, Ikat Pinggang, Kaos Kaki, Sepatu Sekolah, Atribut Pramuka lainnya dapat dibeli Calon Siswa secara terpisah


SPP per Bulan untuk Kompetensi Keahlian Multimedia Rp.610.000/bulan

SPP per Bulan untuk Kelompok Bisnis & Manajemen (Akuntansi, Perkantoran & Pemasaran) Rp.500.000/bulan

Kelengkapan Dokumen saat Pengembalian Berkas Formulir Pendaftaran :
1. Formulir Pendaftaran yang telah diisi dan di tandatangani Orang Tua/Wali Peserta Didik
2. Fotocopy NISN (Nomor Induk Siswa Nasional)
3. Fotocopy Akte Kelahiran Calon Peserta Didik
4. Fotocopy Kartu Keluarga Calon Peserta Didik
5. Fotocopy SKL (Surat Keterangan Lulus) / Ijazah dari SMP/MTs
6. Pas Foto berwarna ukuran 3x4 cm, background Merah

untuk mendaftar di Kompetensi Keahlian Multimedia perlu kami laksanakan Tes Masuk (untuk menguji kemampuan dasar calon peserta didik) dengan materi tes : Dasar TIK (Teknologi Informasi & Komunikasi), Bahasa Inggris, Logika, dan Wawancara Online
informasi mengenai Tes Masuk Multimedia dapat menghubungi Sdra.Abdul Rozak, S.T pada 08


Tata Cara melaksanakan Tes Seleksi Masuk Kompetensi Keahlian Multimedia (SKKM), sebagai berikut :
1. Calon siswa membuka link .............
     Pada browser di Laptop/HP anda
     Input Nomor Formulir, Nama Lengkap, NISN, NO WA aktif , SMP/MTs, dan alamat domisili/tempat tinggal
2. Password tes adalah multimediajuara
3. Hasil tes akan diumumkan via Instagram SMK PGRI 1 Jakarta ( instagram.com )
dan MM PGRI 1 Jakarta ( instagram.com )

Download Brosur PPDB SMK PGRI 1 JAKARTA 2022/2023 : KLIK DISINI
Informasi Pendaftaran silahkan Telp/WA ke 087884702555 atau klik 
wa.wizard.id

Wassalaamuálaikum wr.wb.
Humas SMK PGRI 1 Jakarta


Posted At: 15 Feb 2023 03:32:02